Kamis, 30-11-2023
  • Yayasan Dedikasi Edukasi Kualiva (DEK) Jl. Arif Rahman Hakim No.63, Ranah Parak Rumbio, Kec. Padang Sel., Kota Padang, Sumatera Barat

Jalan Santai Siswa SD DEK

Diterbitkan : - Kategori : Berita / SD DEK / Yayasan DEK

Jalan Santai Siswa SD DEK

Selamat pagi…..!!!
Salam sehat DEKers. Menyambut semangat di Sabtu pagi, sebelum melakukan kegiatan belajar di hari ini, siswa SD DEK melakukan kegiatan olahraga dulu. Selain untuk penyegaran kegiatan ini tentunya dilakukan agar siswa SD DEK sehat selalu.
Ini merupakan rutinitas yang dilakukan pada setiap minggu ketiga and it’s called “Sport Day”.
Pada hari ini, siswa akan melakukan berbagai kegiatan olahraga seperti senam, jalan santai dll. Dan pada Sabtu pertama ini, kegiatan yang dipilih adalah jalan santai.
Yuk, check photo kegiatannya disini.

11899935_912797158793478_3579673881040581876_n

Berita Terkini

QUOTES

People who are really serious about software should make their own hardware. - Alan Kay

Info Sekolah

Yayasan Dedikasi Edukasi Kualiva (DEK)

NPSN : 10304785
Jl. Arif Rahman Hakim No.63, Ranah Parak Rumbio, Kec. Padang Sel., Kota Padang, Sumatera Barat
TELEPON (0751) 8955242
EMAIL yayasan@dek.sch.id
WHATSAPP 6285263301192